Thursday, August 13, 2015

3 Bentuk Sabar

: 3 BENTUK SABAR :
1. Sabar dalam menjalankan ketaatan yg diperintahkan oleh Allah Ta’ala. Serta menahan derita terhadap keberatan dalam melaksanakan ketaatan tsb.
2. Sabar dari perkara yg diharamkan Allah Ta’ala, mengekang keinginan dan hawa nafsu, serta menjaga diri agar tidak terjerumus kedalam lumpur kehinaan.
3. Sabar terhadap sakitnya musibah, pedihnya kesusahan, ujian, dan cobaan, apapun sebab, bentuk dan macamnya.
***
"Sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar. ( QS. Al Baqarah :153 ).
" Ya Tuhan kami, limpahkanlah kesabaran kepada kami dan wafatkanlah kami dalam keadaan berserah diri (kepadamu)." (QS. Al A'raf Ayat 126)
Semoga kita bisa mengambil pelajaran dan dimudahkan untuk mengamalkannya. Aamiin.
Bagikan !
Rasulallah SAW bersabda :"Barang siapa yang menyampaikan 1
(satu) ilmu saja dan ada orang yang mengamalkannya,maka
walaupun yang menyampaikan sudah tiada (meninggal dunia), dia akan tetap memperoleh pahala." (HR. Al-Bukhari)

Subhanallah

Semoga kita dapat mengambil pengetahuan bermanfaat yang bernilai ibadah lewat tulisan ini dan mengamalkan dalam kehidupan sehari - hari. Aamiin
Silahkan  Bagikan di halamanmu agar kamu dan teman-temanmu senantiasa istiqomah dan bisa meningkatkan ketakwaannya kepada ALLAH SWT.
Ya ALLAH...
✔ Muliakanlah orang yang membaca status ini
✔ Entengkanlah kakinya untuk melangkah ke masjid
✔ Lapangkanlah hatinya
✔ Bahagiakanlah keluarganya
✔ Luaskan rezekinya seluas lautan
✔ Mudahkan segala urusannya
✔ Kabulkan cita-citanya
✔ Jauhkan dari segala Musibah
✔ Jauhkan dari segala Penyakit,Fitnah,Prasangka Keji,Berkata Kasar dan Mungkar.
✔ Dan dekatkanlah jodohnya untuk orang yang
membaca dan membagikan status ini.
Aamiin ya Rabbal'alamin

No comments:

Post a Comment